Kabar

Buku WAR untuk Anda Para Writerpreneur

WAR ~ Writing and Revolution: Menjadi Pemenang dengan Konten dalam Jaringan | Buku terbaru karya Bambang Trim dan Jefferly Helianthusonfri. Fenomena Pilpres 2014, seliweran informasi di media sosial dalam jaringan (daring/online), serta tumbuhnya geliat para penulis sungguh menjadi ide bahwa kini terjadi revolusi dalam dunia penulisan–jauh dari yang kita bayangkan satu atau dua dekade yang […]

Buku WAR untuk Anda Para Writerpreneur Read More »

Mengorbit(kan) Cerita Nusantara di Medan

Qbaca Telkom mengundang saya untuk menjadi narasumber dalam rangkaian road show Mini Workshop Menggagas 1001 Cerita Nusantara; Mengorbit Bersama Qbaca di sembilan kota. Acara ini merupakan upaya Qbaca menghimpun konten berlatar seni-budaya Nusantara untuk didigitalisasi. Medan itu memang kota bersejarah bagi industri perbukuan Indonesia. Medan termasuk kota bersejarah yang memulakan industri penerbitan nasional sejak awal. Dahulu

Mengorbit(kan) Cerita Nusantara di Medan Read More »

Mendadak Menulis Buku

Apa tujuan Anda sebenarnya jika mengikuti pelatihan-pelatihan  menulis? Tentulah Anda ingin tahu bagaimana menulis itu dapat dilakukan dan bagaimana hambatan-hambatan yang ada diri Anda dihilangkan. Selain itu, ada pula yang spesifik ingin mengetahui seluk beluk penulisan buku, tentunya dengan metode tertentu. Kebanyakan  pelatihan penulisan memang menawarkan sukses bagi Anda untuk menulis. Namun, terkadang unsur penting

Mendadak Menulis Buku Read More »

Mengompori Orang untuk Mengedit

Editing naskah, ilmu plus keterampilan yang jarang dilatihkan di negeri ini, termasuk kurang mendapat perhatian dalam kurikulum pendidikan kita dari SD hingga perguruan tinggi. Editing itu kerap disempitkan pada persoalan bahasa, padahal editing memandang sebuah teks secara lengkap dari banyak sisi. Kemarin saya berhasil menarik minat sembilan orang untuk mengikuti Kursus Intensif Menyunting Naskah (KIMN)

Mengompori Orang untuk Mengedit Read More »

Pelatihan Menulis Buku untuk Kampus: Jangan Ada Lagi Plagiat

Sekali lagi kabar miris datang dari dunia kampus ketika Direktur Pendidik dan Tenaga Kependidikan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Ditjen Dikti Kemdikbud), Supriadi Rustad, mengungkapkan bahwa lebih dari 100 dosen telah melakukan plagiat sepanjang 2012 hingga pertengahan 2013. Tidak tanggung-tanggung yang melakukan adalah dosen dengan jabatan setingkat lektor, lektor kepala, serta guru

Pelatihan Menulis Buku untuk Kampus: Jangan Ada Lagi Plagiat Read More »

China-ASEAN Publishing Expo #1

Perjalanan lima jam dari Ghuangzho menuju Jakarta kemarin (7/9) memang masih menyisakan kelelahan. Namun, karena selama lima hari tidak menyentuh komputer, apalagi blog, sungguh saya rindu menuliskan sesuatu. Di Nanning, Guangxi, tempat saya dan seorang rekan dari Ikapi bertugas, saya hanya berbekal tablet Android. Namun, social media semacam Facebook dan Twitter sama sekali tidak dapat

China-ASEAN Publishing Expo #1 Read More »

Book of The Year 2012

Buku apa yang mengesankan sepanjang 2012 ini? Tentu saja kita membicarakan buku lokal, dari penulis lokal, dan diterbitkan penerbit lokal. Meski deru bisnis perbukuan di Tanah Air mengalami stagnasi dalam kurun 2-3 tahun terakhir ini, tetaplah buku-buku terbaik atau mencuri perhatian diterbitkan. Untuk kali pertama dalam Indonesia Book Fair 2012, Ikapi memberikan penghargaan Book of

Book of The Year 2012 Read More »

ALINEA Akhirnya

Lebih kurang enam bulan kami menggodok sebuah konsep. Konsep sebuah program pelatihan penulisan-penerbitan yang awalnya digagas dengan pola inkubator untuk para calon penulis. Namun, konsep pun berkembang menjadi sebuah akademi. Mengadaptasi Publishing Training Center (PTC) di Inggris yang didirikan oleh asosiasi penerbitan di sana maka konsep akademi ini pun akhirnya dipresentasikan di Ikatan Penerbit Indonesia

ALINEA Akhirnya Read More »

Bursa Naskah Indonesia

Punya naskah, tetapi tidak tahu bagaimana agar dapat diterbitkan atau diterima penerbit? Sebaliknya, punya penerbit, tetapi tidak tahu bagaimana mendapatkan naskah-naskah yang berprospek? Keduanya memang sebuah masalah meski masalah itu dapat diselesaikan dengan banyak cara. Itulah seni menerbitkan buku sehingga kemudian sebuah penerbit perlu mendirikan unit kerja sendiri untuk pengadaan naskah yang kerap disebut acquisition

Bursa Naskah Indonesia Read More »