Opini

Gagasan Itu Keunikan

“Cari sifat mental tertentu yang membuat Anda dapat merasakan hidup penuh semangat, yang bersamanya kemudian muncul suara hati berkata, ‘Inilah diriku’ ,dan apabila Anda telah menemukan sikap itu, ikutilah.” -WILLLIAM JAMES Kata-kata William James tersebut saya cantumkan sebagai pembuka Bab 6 buku saya, Mengikat Makna Update (Kaifa, 2009). Judul Bab 6 itu cukup panjang: “Apakah […]

Gagasan Itu Keunikan Read More »

Membela Penulis

Manistebu.com | Kasus buku yang menjadi kontroversial karena kontennya, memang tidak dapat terbendung ketika menjadi viral di dunia maya. Tidak jarang sebuah kegeraman ditumpahkan hanya dari potongan-potongan informasi yang diterima seseorang. Itu yang terjadi dalam beberapa hari ini pada buku anak berjudul Aku Berani Tidur Sendiri: Aku Belajar Mengendalikan Diri karya Fita Chakra, terbitan Tiga

Membela Penulis Read More »

Kasus Buku Bermasalah: Jangan Main-Main dengan Editing

Manistebu.com | Kembali soal buku anak bermasalah mencuat ke permukaan setelah viral di internet dan mendapat tanggapan keras dari KPAI. Adalah buku berjudul Aku Berani Tidur Sendiri: Aku Belajar Mengendalikan Diri terbitan Tiga Serangkai yang menjadi pangkal masalah. Buku ini yang sebenarnya mengandung konten pendidikan seks untuk anak yaitu berhati-hati dengan memainkan alat kelamin. Berbagai

Kasus Buku Bermasalah: Jangan Main-Main dengan Editing Read More »

Buku Bermasalah, UU Buku, dan Lembaga Perbukuan

Manistebu.com | Tepat saat RUU Sistem Perbukuan dilakukan uji publik pada 20 Februari 2017 kemarin, tepat pula hari itu pemberitaan tentang buku anak Aku Belajar Mengendalikan Diri dalam seri “Aku Bisa Melindungi Diri” menjadi viral yang mengundang reaksi berbagai pihak. Buku cerita anak yang memuat konten pendidikan seks (masturbasi) itu dianggap bermasalah meskipun beberapa yang

Buku Bermasalah, UU Buku, dan Lembaga Perbukuan Read More »

Alasan-Alasan Mengapa Harus Baca Buku “Tak Ada Naskah yang Tak Retak”

Dunia penyuntingan naskah memang tak pernah ada habisnya. Editing termasuk dalam linimasa proses penerbitan naskah yang merupana core (inti) dari linimasa itu sendiri, yaitu: Prewriting-Drafting-Revising-Editing-Publishing. Bila seorang penulis memiliki ide-ide berbentuk naskah mentah alias draft sebagai otak dari sebuah kerangka tulisan, maka proses penyuntingan merupakan jantung dari sistem tersebut. Pada Pelatihan Menulis dan Swasunting Profesional yang saya

Alasan-Alasan Mengapa Harus Baca Buku “Tak Ada Naskah yang Tak Retak” Read More »

Ini Rahasia Memercikkan Api Menulis

Manistebu.com | Semua orang memiliki potensi karya tulis atau buku di dalam dirinya karena semua orang pastilah memiliki pengalaman hidup yang khas, pengetahuan yang baik untuk dibagikan, ataupun ilmu yang tersimpan selama bertahun-tahun ia belajar. Hanya potensi itu harus dipercikkan dengan api menulis. Banyak orang tidak tepercik karena hambatan-hambatan dari dalam diri seperti tidak percaya

Ini Rahasia Memercikkan Api Menulis Read More »

Menjadi Penulis Produktif

Manistebu.com | Jika Anda telah menyusun rencana dan rancangan tulisan secara terstruktur, pertanyaan terakhir yang segera Anda hadapi adalah: siapkah Anda menjadi penulis produktif? Saya pernah berpikir, mengapa di dunia ini banyak sekali jumlah profesi yang digeluti manusia? Jika Allah Yang Mahakuasa memberi semua orang kecukupan harta dan benda, mampukah semua orang memiliki profesi yang

Menjadi Penulis Produktif Read More »

Bambang Trim Undercover

Manistebu.com | Kau yang ngaku-ngaku ngefans kepadaku tiba-tiba mengirim pesan via WA. “Aku kaget, kukira kamu yang menulis buku itu?” “Buku apaan?! Oh, buku itu, ya?” “Ya, aku sudah mengira tidak mungkin kamu. Gaya menulismu tidak begitu. Hanya namamu mirip dengannya ….” Syukurlah aku tidak menjadi korban salah tangkap gara-gara buku penuh data dan fakta

Bambang Trim Undercover Read More »

Asosiasi Profesi Penulis, Mengapa Penting dan Mendesak

Manistebu.com | Tulisan ini sebagai pengantar analisis pendahuluan tentang signifikansi dan urgensi dibentuknya organisasi atau asosiasi profesi penulis di Indonesia. Analisis pendahuluan ini menjadi dasar dibentuknya asosiasi profesi penulis profesional yang akan menjadi wadah bagi penulis dari semua genre. Profesi Penulis sebagai Profesi Generik Tidak ada satu bidang pun di dunia ini yang dapat lepas

Asosiasi Profesi Penulis, Mengapa Penting dan Mendesak Read More »

Royalti untuk Ahli Waris

Manistebu.com | Sebuah surat pembaca Kompas yang diterbitkan Jumat/19 Februari 2016 tentang royalti penerbitan kamus sempat disebarkan secara viral di media sosial. Adalah ahli waris Bapak WJS Poerwadarminta, penyusun Kamus Umum Bahasa Indonesia (KUBI) yang menuntut pihak PT Balai Pustaka membayarkan royalti yang tertunggak. Winardi Poerwadinata yang menulis surat pembaca menuntut BP untuk meminta sisa

Royalti untuk Ahli Waris Read More »