Kiat

Serbuan Istilah Asing di Balik Pandemi

WHO telah menetapkan Covid-19 (nama resmi virus Corona) sebagai pandemi. Istilah ‘pandemi’ menyegarkan kosakata kita kembali di bidang kesehatan. Pandemi merujuk pada makna wabah yang berjangkit serempak di mana-mana, meliputi daerah geografi yang luas. Berbeda dengan ‘endemi’ yang bermakna penyakit yang berjangkit di suatu daerah atau pada suatu golongan masyarakat. Istilah lain untuk menyebut ‘endemi’ adalah ‘hawar’. Pandemi dan endemi […]

Serbuan Istilah Asing di Balik Pandemi Read More »

Antara Spesialis, Generalis, dan Jenama dalam Menulis

Manistebu.com | JIKA hendak membaca tinjauan terhadap film A Man Called Ahok atau Hanum dan Rangga secara objektif atau paling tidak profesional, tentulah saya memilih penulis dengan jenama (merek diri) yang sudah melambung sebagai penulis resensi film. Sebut saja di Tempo ulasan film dari Leila S. Chudori atau Mayong Suryo Leksono tak pernah saya lewatkan

Antara Spesialis, Generalis, dan Jenama dalam Menulis Read More »

Ingin Berbahagia, Menulislah

Manistebu.com | Dalam suatu dialog setelah terpilih menjadi perdana menteri Malaysia, Tun Dr. Mahathir Muhammad mengungkapkan bagaimana dalam usia yang sudah uzur, ia masih terlihat energik dan kuat berpikir. Ia menjawab tanpa ragu salah satu kegiatan yang rutin dilakukannya adalah menulis. Demikian pula yang terjadi pada mantan presiden kita, B.J. Habibie. Beliau pernah berada dalam

Ingin Berbahagia, Menulislah Read More »

Energi Kata-Kata

Manistebu.com | Asian Games 2018 yang menyisakan kenangan bagi Indonesia baru saja usai. Saya teringat dengan semboyan perhelatan olahraga Asia terbesar ini yaitu Energy of Asia dan juga terpukau dengan kedahsyatan lagu Meraih Bintang yang diciptakan Parlin Burman Siburian (yang dikenal dengan nama Pay, sempat menjadi gitaris Slank) dibantu Rustam Rastamanis. Penggalan lirik lagu Asian

Energi Kata-Kata Read More »

Antibingung tentang Bentuk, Jenis, dan Format Buku Ilmiah

Manistebu.com | Dalam membuat klasifikasi tentang buku ilmiah, antara LIPI dan Dikti ada kesamaan, tetapi ada pula perbedaan. LIPI membagi bentuk publikasi KTI menjadi buku ilmiah, bunga rampai, majalah/jurnal ilmiah, dan prosiding. Di antara ke empat bentuk publikasi itu ada yang termasuk ranah BUKU, yaitu buku ilmiah, bunga rampai, dan prosiding. Adapun majalah/jurnal ilmiah termasuk

Antibingung tentang Bentuk, Jenis, dan Format Buku Ilmiah Read More »

Antibingung Menulis Buku Ilmiah

Manistebu.com | Pernah menemukan kebingungan apa perbedaan antara daftar pustaka (bibliography) dan daftar rujukan (reference)? Atau apa bedanya modul dan diktat? Ini pula yang ditelusuri oleh Bambang Trim selama memberikan pelatihan penulisan buku ilmiah sejak 2008. Alhasil, tahun 2018 ia meluncurkan buku praktis berjudul Catatan Antibingung Menulis Buku Ilmiah yang ditulis relatif dalam waktu seminggu.

Antibingung Menulis Buku Ilmiah Read More »

Begini Caranya Mengubah Skripsi-Tesis-Disertasi Menjadi Buku

Manistebu.com | Apakah skripsi-tesis-disertasi dan laporan penelitian dapat diubah menjadi buku? Jawabnya, YA. Namun, perkara ini memang jarang diungkap dan dilatihkan dalam pelatihan-pelatihan menulis KTI, khususnya buku. Saya sendiri sejak tahun 2008 telah memberikan pelatihan mengubah atau mengonversi karya tulis ilmiah nonbuku menjadi buku untuk beberapa lembaga terkemuka, seperti LIPI Press, IAARD Press (Balitbang Kementan),

Begini Caranya Mengubah Skripsi-Tesis-Disertasi Menjadi Buku Read More »

Semangat Saja Tidak Cukup untuk Guru yang Menulis Buku

Manistebu.com | Undangan itu disampaikan via WAG. Apakah saya bersedia mengisi materi pelatihan tentang editing untuk guru-guru? Alhasil, saya berangkat ke Semarang tanggal 14 April 2018, lalu di bandara dijemput dan perjalanan diteruskan ke Ambarawa–tempat pelatihan diselenggarakan. Ada sekira 50 orang guru yang mengikuti pelatihan penulisan buku. Sebagian besar adalah guru perempuan. Saat melewati tempat

Semangat Saja Tidak Cukup untuk Guru yang Menulis Buku Read More »

Kata-Kata Penyemangat Menulis

Manistebu.com | Aplikasi Canva memang jadi pendorong kreasi “kata-kata” penyemangat menulis. Maka, terciptalah beberapa kreasi kata-kata dan gambar yang rancak tentang tulis-menulis. Dasar penulis … ya tentu saja aplikasi dengan berbagai pilihan desain ini melecutkan gagasan untuk sekadar berkata-kata sebagai kutipan. Saya membuatnya manakala dalam situasi senggang menunggu sesuatu atau sedang berada di kendaraan dan

Kata-Kata Penyemangat Menulis Read More »